Cara Setting APN Telkomsel 2G/3G/4G di Android

Advertisements
Cara setting apn telkomsel yang bisa diterapkan pada jaringan 2G/3G/4G dan di lengkapkan pada settingan hp samsung maupun xiaomi dan hp lainnya akan kami tuliskan detail disini. Sebelumnya kami telah menuliskan tentang beberapa apn telkomsel tercepat yang mungkin bisa menjadi referensi kamu dalam pemilihan apn telkomsel ini supaya koneksi internet yang kamu gunakan menjadi lebih stabil dan bahkan bisa menjadi lebih cepat dari sebelumnya.

Karena memang kendala utama ketika sedang berinternetan adalah kurangnya kecepatan internet yang diakses. Ini bisa berarti beberapa hal, bisa jadi karena paket internet telkomsel yang kamu gunakan sekarang sedang terkena limit yang menjadikan internet menjadi terhambat karena minimnya kuota yang kamu miliki sekarang. Solusinya yaitu kamu bisa membeli kuota tambahan yang akan langsung menjadikan koneksi internet kamu menjadi normal kembali.

Kebanyakan dari pengguna smartphone baru, akan mengalami kesulitan untuk menyetting internet di smartphone tersebut, bisa jadi karena pengoprasian hp tersebut sangatlah rumit atau menggunakan bahasa yang tidak sesuai dengan bahasa kita, untuk itu disini kami akan menjelaskannya secara step by step sehingga handphone yang kamu gunakan bisa digunakan berselancar dengan normal.

Cara Setting APN Telkomsel

Cara Setting APN Telkomsel
  • Nama : TSEL WAP
  • APN : telkomsel
  • Proxy : Tidak Disetel
  • Port : Tidak Disetel
  • Nama Pengguna : wap
  • Sandi : wap123
  • Server : Tidak Disetel
  • MMSC : Tidak Disetel
  • MMS Proxy : Tidak Disetel
  • MMS Port : Tidak Disetel
  • MCC : 510
  • MNC : 10
  • Jenis Autentikasi : Tidak Disetel
  • Jenis APN : default,supl
  • Protokol APN: IPv4/IPv6
  • Protokol Roaming APN : IPv4/IPv6
  • Aktifkan/Nonaktifkan APN: APN Aktifkan
  • Operator: Tidak Ditentukan
  • Jenis MVNO : Tidak Ada
  • Nilai MVNO : Tidak Disetel

Cara Setting APN Telkomsel di Xiaomi Redmi

  • Masuk 'Setelan'
  • Klik 'Jaringan Seluler'
  • Klik 'Telkomsel'
  • Klik 'Nama Titik Akses (APN)'
  • Klik tanda > di sebelah 'Tsel Wap'
  • Klik APN dan isi dengan telkomsel
  • Simpan

Cara Setting APN Telkomsel Samsung

  • Masuk ke menu 'Pengaturan'
  • Klik 'Jaringan lainnya'
  • Klik 'Jaringan seluler'
  • Klik 'Telkomsel GPRS WEB' atau yang berhubungan dengan internet. Pastikan APN berisi 'internet' dengan username dan password dikosongkan
  • Jika tidak ada pilihan, pilih tanda plus (+) atau New APN settings, dan isi APN dengan 'internet' dengan username dan password dikosongkan

Cara Setting APN Telkomsel Apple

  • Masuk ke menu 'Pengaturan'
  • Klik 'Selular'
  • Klik 'Opsi selular data'
  • Klik 'Jaringan selular data'
  • Isi kolom APN dengan: internet

Cara Setting APN Telkomsel HP Nokia

  • Masuk ke menu 'Pengaturan'
  • Klik 'mobile+SIM'
  • Klik 'Pengaturan SIM'
  • Klik 'tambah internet APN'
  • Isi kolom APN dengan: internet
  • Klik 'Simpan'

Cara Setting APN Telkomsel BlackBerry

  • Pilih menu 'Option'
  • Klik 'Device'
  • Klik 'Advanced System Setting'
  • Klik TCP/IP
  • Isi kolom APN dengan: blackberry.net

Cara Setting APN Telkomsel Hp ASUS

  • Masuk ke menu 'Pengaturan'
  • Klik 'Lainnya'
  • Klik 'Jaringan selular'
  • Klik 'Access Point Names'
  • Klik 'Tsel Broadband'
  • Isi kolom APN dengan: internet

Cara Setting APN Telkomsel Lenovo

  • Masuk ke menu 'Pengaturan'
  • Klik 'Lainnya'
  • Klik 'Jaringan selular'
  • Klik 'Access Point Names'
  • Klik 'Tsel Broadband'
  • Isi kolom APN dengan: internet
Mungkin cukup itu dulu yang bisa kami sampaikan terkait dengan cara setting apn telkomsel, mungkin dari penjelasan diatas kurang bisa memahamkan dan oleh karena itu mohon kritik dan sarannya supaya kedepannya tulisan ini bisa lebih bagus lagi, semoga bermanfaat dan terimakasih banyak.
    Advertisements

    Artikel Terkait Cara Setting APN Telkomsel 2G/3G/4G di Android

    Judul : Cara Setting APN Telkomsel 2G/3G/4G di Android
    URL : https://letepah.blogspot.com/2017/08/cara-setting-apn-telkomsel.html
    Berikan Komentar Membangun mengenai Cara Setting APN Telkomsel 2G/3G/4G di Android Diharapkan (BUKAN SPAM).

    0 komentar:

    Posting Komentar

     

    Letepah Blog Copyright © 2009 Community is Designed by Eswete